Berita Arsip untuk November 2017

English Mastery Sarana Perajut Mimpi

English Mastery (EM) merupakan salah satu aktivitas yang wajib diikuti oleh penerima beasiswa. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan siswa berbicara dalam berbahasa Inggris dan sebagai persiapan untuk menghadapi era globalisasi yang semakin kompetitif. Kelas EM dilaksanakan setiap dua pekan di hari Minggu, dan hingga saat ini sudah terlaksana empat kali pertemuan. Kegiatan ini dipandu …

Baca Lebih Lanjut

Apakah Program Titian Berkontribusi pada Tujuan SDGs?

Ketika agenda Millennium Development Goals (MDGs) berakhir di tahun 2015, para pemimpin dunia menyerukan agenda ambisius pasca 2015, yaitu Sustainable Development Goals (SDGs), untuk mendorong perubahan menuju pembangunan keberlanjutan berdasarkan hak asasi manusia dan kesetaraan dalam pembangunan sosial, ekonomi dan lingkungan hidup. Organisasi filantropi seperti Titian Foundation (Titian) adalah mitra pemerintah karena mempunyai potensi dan …

Baca Lebih Lanjut

Sosialisasi “Pentingnya Membaca”

Kegiatan CLC Titian Tangerang Selatan (CLC Tangsel) yang sudah berlangsung kurang lebih dua bulan membawa perubahan pada masyarakat, khususnya anak-anak. Salah satu tantangan di lingkungan CLC adalah kenakalan anak-anak. Salah satu warga, Ibu Meli, mengatakan bahwa anak-anak di daerah Suka Bakti memiliki “geng” sendiri-sendiri, dari saling mengejek bahkan pernah saling lempar kayu. Salah satu cara …

Baca Lebih Lanjut